Minggu, 22 Maret 2015

UNSUR INTRINSIK CERPEN

Perwatakan / penokohan
- cara pengarang menggambarkan watak tokoh.

Latar
- keterangan tentang tempat, waktu, dan sosial.

Alur
- rangkaian peristiwa membentuk cerita dengan dasar hubungan sebab akibat.

Tema
- pokok pikiran pengarang.

Amanat
- pesan yang disampaikan pengarang.

Gaya bahasa
- corak pemakaian bahasa.

Sudut pandang
- cara pandang pengarang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar